Source: Pinterest
Tulang ayam ternyata bisa dimasak menjadi sebuah hidangan yang lezat. Salah satu menu andalan tulang ayam adalah rica-rica. Bagi kamu yang suka pedas, olahan makanan ini sangat wajib kamu coba.
Yuk, ikuti step di bawah ini untuk membuat rica-rica tulang ayam!
Bahan-bahan:
1 ekor tulang ayam berdaging
1 batang serai
2 ruas lengkuas
2 ruas kunyit
2 lembar salam
2 lembar daun jeruk
2 butir kemiri
4 butir bawang putih
Cabai keriting (sesuai selera)
Cabai rawit (sesuai selera)
Kedap manis (opsional)
Air secukupnya
Garam secukupnya
Kaldu secukupnya
Gula secukupnya
Langkah Membuat:
Selamat mencoba!
Comments:
Leave a Reply