Lirik Berharap Pada Timur - Salma Salsabil


Source Image: instagram.com/salmasalsabil12

\'Berharap Pada Timur\' merupakan single terbaru dari solois muda Salma Salsabil. Lagu ini diciiptakan oleh Salma Salsabil dan Clara Riva. \'Berharap Pada Timur\' juga merupakan judul dari debut Album solo Salma Salsabil bersama perusahaan rekaman Universal Music Indonesia, pasca menjuarai Indonesian Idol musim ke dua bela. pada tahun 2023. Lagu ini memberikan makna cinta yang tak selalu berjalan mulus, awalnya rahasia, namun dengan keberanian yang kuat dan perjuangan untuk mempertahankan cinta yang ada memberikan kesan romantis dan mengingatkan bahwa cinta yang tulus memang layak untuk diperjuangkan.

Lirik Lagu Berharap Pada Timur

Ku, masih ingat, kala itu

Di akhir tahun, kita betemu 

Dan kamu tingalkan topi hitam,

Sisakan helai, rambut ikal mu


Lama lama kita terbiasa

Saling cinta namun rahasia


Bila jalanku bukan dirimu

Kan ku cari cari beribu jalan lain

Ku jadikan kamu satu satunya

Dalam ruang dihatiku


Banyak mata yang mencari

Kurangnya kamu tak pantas untuk diriku

Namun percayalah kasih

Kulagukan kisah kita slama ini


Berbalas pesan lewat lagu

Merdu suaramu kini ku rindu


Bridge:

Bukan dirimu...

Beribu jalan ku jadikan kau satu satunya

dalam ruang di hatiku

banyak mata yang mencari 

kurangnya dirimu 


Lama lama kita terbiasa

Saling cinta namun rahasia


Bila jalanku bukan dirimu

Kan ku cari cari beribu jalan lain

Ku jadikan kamu satu satunya

Dalam ruang dihatiku


Banyak mata yang mencari

Kurangnya kamu tak pantas untuk diriku

Namun percayalah kasih

Kulagukan kisah kita slama ini


Bukan dirimu

Beribu jalan kujadikan kau satu satunya

Dalam ruang di hatiku

Banyak mata yang mencari

Kurangnya dirimu


Bila jalanku bukan dirimu

Kan ku cari cari beribu jalan lain

Ku jadikan kamu satu satunya

Dalam ruang di hatiku


hooo

Kurangnya kamu tak pantas untuk diriku

Kulagukan kisah kita selama ini



Comments:

Leave a Reply

you may also like